dalam game ini kamu harus memenangkan perang dengan setiap unit yang ada, karena dalam medan perang apa saja bisa terjadi kamu perlu menggunakan setiap unit yang kamu beli menggunakan point sebaik mungkin agar persentase kemenangan mu semakin meningkat kamu juga perlu memiliki Unit pendukung.
Dalam game ini terdapat 2 mode yaitu Mode Campagin dan juga mode Multi Player perbedaan 2 mode tersebut adalah dalam Mode Multi Player kamu bebas memilih 3 serikat yang ada diantara nya adalah, NATO, Amerika dan Uni Soviet, namun berbeda dengan Mode Campaign yang hanya bisa memilih NATO atau Amerika saja.
Perbedaan Mode Multi Player dan Campaign jika dalam game play adalah jika dalam Mode Multi Player kamu bisa bebas membeli Unit yang kamu inginkan dan juga point yang digunankan untuk membeli pun akan kembali ketika unit berhasil dihancurkan oleh musuh tapi jika dalam mode Campagin tentu nya kamu hanya bisa memilih beberapa unit saja dalam setiap misi nya.
Adapun kamu bisa bebas memilih unit dalam misi tertentu, dan juga jika dalam mode Campagin point yang kamu gunakan untuk membeli Unit tidak akan kembali ketika unit yang kamu miliki berhasil dihancurkan oleh musuh, jadi pastikan kamu benar benar membeli unit dan memanfaat kan nya secara maksimal.
Info
- Judul: World In Conflict Complete Edition
- Developer: Massive Entertainment
- Publisher: Ubisoft
- Tanggal Rilis: 13 Maret 2009
- Genre: Real Time Strategy
System Requirments
- OS: Windows XP/Vista
- Processor: Pentium 4 @ 2 GHz / Any Dual Core Processor
- Memory: 512 Mb
- Hard Drive: 8 Gb free
- Video Memory: 128 Mb
- Sound Card: DirectX Compatible
- DirectX: 9.0c
Cara Install
- Download game di link bawah
- Ekstrak file menggunakan Winrar
- Mount File ISO menggunakan Power ISO
- Jalankan Setup game
- Lakukan proses Installasi sampai selesai
- Klik Kanan pada game dan Run As Admin
World In Conflict Complete Edition Free Download
- Download Links – (GoogleDrive) – (Uptobox) – (AceFile) – (6 PartLinks)
- File Size: 5.8GB Full Version
- Password: www.tasikgame.com
0 komentar:
Posting Komentar